Pj Bupati Firsada Hadiri Pengundian Hadiah Koperasi KPRI RSMW

Dilaporkan oleh : Lampung city admin

Share on facebook
Share on twitter
Share on whatsapp

| 𝕿𝖊𝖗𝖎𝖒𝖆𝖐𝖆𝖘𝖎𝖍 𝕵𝖆𝖉𝖎 𝕻𝖊𝖒𝖇𝖆𝖈𝖆 𝕾𝖊𝖙𝖎𝖆.

TULANG BAWANG BARAT – Penjabat (Pj) Bupati Tulang Bawang Barat (Tubaba) Drs. M. Firsada, M.Si. menghadiri acara pengundian hadiah bagi anggota Koperasi KPRI Ragem Sai Mangi Wawai (RSMW).

Acara tersebut dilaksanakan di Ruang Rapat Bupati, Kantor Pemda Kabupaten setempat, Kamis (17/08/2023).

Diketahui, Kegiatan ini merupakan bentuk apresiasi yang diberikan pihak koperasi kepada anggotanya, dimana ada hadiah utama berupa dua paket umroh untuk dua orang pemenang.

Menurut hasil pantauan yang dilakukan reporter dapurberita.tubaba.go.id, Pengundian pemenang umroh pertama yang dilakukan oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Tubaba Ir. Novriwan Jaya, S.P., mendapatkan pemenang dengan nomor undian 0262 atas nama Alzaziri Sapki dari Inspektorat Tubaba.

Silahkan Baca juga :  Dinkes Tuba Terapkan Larangan Pemberian Sirup Se-Tulang Bawang

Sedangkan, untuk pemenang umroh kedua yang dilakukan oleh Pj Bupati sendiri mendapatkan pemenang dengan nomor undian 1210 atas nama Marsiyah dari SD Negeri 11 Tulang Bawang Tengah.

Turut hadir dalam acara tersebut Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Eri Budi Santoso, S.Sos., M.H, Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Budiman Jaya, S.STP., MT.IP serta Camat dan seluruh ASN anggota koperasi yang mengikuti melalui Zoom Meeting. (*)

| Baca Juga

Zaidirina, Warning Bagi Pejabat Eselon III di Tubaba

Zaidirina, Warning Bagi Pejabat Eselon III di Tubaba

TUBABA (lampungcity.co) - Penjabat (Pj) Bupati Tulang Bawang Barat (Tubaba), Zaidirina Heriwardoyo, mengingatkan pejabat Eselon lll setelah dilakukan evaluasi, diharapkan kedepan ada perubahan memiliki tanggung jawab menjalan tugas sebagai abdi negara

|
Mei 9, 2023
Zaidirina Respon Cepat Terkait Pembenahan Jalan di Tiyuh Penumangan

Zaidirina Respon Cepat Terkait Pembenahan Jalan di Tiyuh Penumangan

TUBABA (lampungcity.co) - Menyikapi adanya Pemberitaan terkait ruas jalan Provinsi di Tiyuh/Desa Penumangan Kecamatan Tulangbawang Tengah Kabupaten Tulangbawang Barat yang saat ini ditanami pohon pisang, Penjabat Bupati Tubaba Zaidirina pastikan

|
Mei 8, 2023
Zaidirina PJ Bupati Tubaba Klarifikasi Program K3-1W Disebut Gagal, Apabila Ada Media Massa Yang Tidak Tahu

Zaidirina PJ Bupati Tubaba Klarifikasi Program K3-1W Disebut Gagal, Apabila Ada Media Massa Yang Tidak Tahu

TUBABA (Lampungcity.co)- Pejabat PJ Bupati Kabupaten Tulang Bawang Barat Zaidirina Heri Wardoyo memberikan Maksud dan Tujuan manfaat program ketahanan pangan kandang,kolam,Kebun dan wisata (k3-1w). Zaidirina Heri wardoyo mengatakan bahwa program

|
April 5, 2023