HUT IWO ke 12 Arpani ketua PD IWO Tubaba Sasar Rumah Warga kurang Mampu Salurkan Bantuan Paket Sembako

Dilaporkan oleh : Lampung city admin

Share on facebook
Share on twitter
Share on whatsapp

| 𝕿𝖊𝖗𝖎𝖒𝖆𝖐𝖆𝖘𝖎𝖍 𝕵𝖆𝖉𝖎 𝕻𝖊𝖒𝖇𝖆𝖈𝖆 𝕾𝖊𝖙𝖎𝖆.

TUBABA Pengurus Daerah (PD) Ikatan wartawan online (IWO) kabupaten Tulang Bawang Barat provinsi Lampung sasar puluhan Rumah warga kurang mampu berikan bantuan sosial paket sembako

Arpani ketua PD iWO kabupaten Tubaba mengatakan Bahwa kegiatan bhakti sosial tersebut Dalam rangka memeriahkan hari Ulang Tahun (HUT) Ikatan Wartawan Online (IWO) ke 12 yang jatuh pada tanggal 8 Agustus 2024

“Kegiatan bakti Sosial kita fokuskan di tiga titik diantaranya Tiyuh Penumangan, tiyuh Wonokerto dan Tiyuh Pulung Kencana Kecamatan Tulang bawang Tegah, (TBT) Kabupaten Tubaba,” uangkapnya Arpani kepada awak media pada kamis (8/8/2024)

Ketua PD IWO Tubaba Arpani juga mengutarakan Bakti sosial yang disalurkan oleh PD IWO Tubaba tersebut tidak lain sebagai mana menindak lanjuti instruksi Ketua Umum IWO Teuku Yudhistira, M.I.Kom,

” Kami PD IWO di setiap daerah diminta untuk dapat memeriahkan HUT IWO ke 12 Tahun. Dimana dia mengajak seluruh kader/anggota dapat semakin padu dan kompak dalam menghadapi berbagai masalah dalam memajukan organisasi dapat menjadi bukti eksistensi bahwa IWO hingga kini masih solid dan tetap berdiri kokoh, meski berbagai dinamika terus terjadi

Silahkan Baca juga :  Tiyuh Sumber Rejo Tubaba Terima Bantuan Beras Sebanyak 263

Di HUT IWO ke 12 Tahun ini, kita pengurus IWO Tubaba mengelar Bakti Sosial sebagai mana bentuk kepedulian kita kepada masyarakat yang kurang mampu. Bakti sosial Peduli ini tentunya diharapkan dapat meringankan beban masyarakat dalam memenuhi kebutuhan sehari -hari,”ungkap Ketua PD IWO Tubaba Arpani usai menyerahkan bantuan .

Menurut Arpani, Bakti sosial tersebut merupakan agenda tahunan yang telah dilaksanakan IWO beberapa waktu lalu,
dimana PD IWO Tubaba sudah melaksanakan bakti sosial sunatan masal bentuk kepedulian IWO terhadap masyarakat sangatlah tinggi.

“Di tahun lalu kita mengelar Bakti Sosial Sunatan massal, kali ini kita mengelar Bakti Sosial pembagian paket sembako kemasyarakat yang tidak mampu. Kegiatan ini tentunya sebagai bentuk kepedulian IWO ditengah – tegah masyarakat, apa yang menjadi hak masyarakat yang kurang mampu,”imbuhnya.

Silahkan Baca juga :  Bustami Zainuddin : Hilirisasi Produk Pertanian Kunci Peningkatan Kesejahteraan Petani

Lebih dalam dikatakan Arpani, IWO Peduli ini tentunya disalurkan kemasyarakat penerima yang benar – benar warga kurang mampu dan merupakan hasil pendataan anggota IWO Tubaba.

“Saya berharap, di HUT IWO ke 12 tahun ini, kedepan seluruh anggota Iwo dapat berbuat dan barbagi kepada masyarakat, serta mendukung program pemerinrah dalam menyebar luaskan berita – berita positif tentang program pemerintah,”imbuhnya.

Dipaparkannya, adanya kegiatan positif ini, tentunya diharapkan kedepan IWO bisa memperjuangkan hak – hak masyarakat yang kurang mampu. Serta dapat ikut serta didalam kegiatan pemerintah daerah sehingga setiap program dapat dikenal luas masyarakat.

“Kita harapkan kedepan seluruh anggota PD IWO dapat bergandeng tangan dengan pemerintah serta turut andil ditegah – tegah masyarakat. Ayo mari kita bergandeng tangan bersama – sama membangun Tubaba kedepan,”tukasnya.

Silahkan Baca juga :  Benny, Pecinta Burung Hantu Terpilih Sebagai Dewan Pengawas KPK

Sementara paket sembako yang disalurkan kemasyarakat kurang mampu yakni berupa beras, gula, sarden, minyak, Supermi dan telor. Sedangkan untuk paket sembako yang disalurkan ini merupakan bantuan mitra IWO.

Sementara salah satu warga Wonokerto selaku penerima Bakti sosial Mbah Saad (67) Mengucapkan terimakasih atas kepedulian PD IWO terhadap warga yang kurang mampu seperti dirinya. Adanya bantuan ini tentunya dirinya merasa terbantu dalam meringankan beban ekonomi sehari-hari. Terlebih kondisi saat ini yang tidak stabil.

“Saya pribadi mengucapkan banyak – banyak terima kasih atas bantuan yang disalurkan oleh PD IWO. Semoga IWO kedepan lebih maju dan peduli kepada masyarakat yang kurang mampu seperti saat ini. Karena adanya bantuan ini tentunya sangat membantu kami selaku masyarakat kurang mampu dalam meringankan beban masyarakat ,”singkatnya. (*)

| Baca Juga

Zaidirina, Warning Bagi Pejabat Eselon III di Tubaba

Zaidirina, Warning Bagi Pejabat Eselon III di Tubaba

TUBABA (lampungcity.co) - Penjabat (Pj) Bupati Tulang Bawang Barat (Tubaba), Zaidirina Heriwardoyo, mengingatkan pejabat Eselon lll setelah dilakukan evaluasi, diharapkan kedepan ada perubahan memiliki tanggung jawab menjalan tugas sebagai abdi negara

|
Mei 9, 2023
Zaidirina Respon Cepat Terkait Pembenahan Jalan di Tiyuh Penumangan

Zaidirina Respon Cepat Terkait Pembenahan Jalan di Tiyuh Penumangan

TUBABA (lampungcity.co) - Menyikapi adanya Pemberitaan terkait ruas jalan Provinsi di Tiyuh/Desa Penumangan Kecamatan Tulangbawang Tengah Kabupaten Tulangbawang Barat yang saat ini ditanami pohon pisang, Penjabat Bupati Tubaba Zaidirina pastikan

|
Mei 8, 2023
Zaidirina PJ Bupati Tubaba Klarifikasi Program K3-1W Disebut Gagal, Apabila Ada Media Massa Yang Tidak Tahu

Zaidirina PJ Bupati Tubaba Klarifikasi Program K3-1W Disebut Gagal, Apabila Ada Media Massa Yang Tidak Tahu

TUBABA (Lampungcity.co)- Pejabat PJ Bupati Kabupaten Tulang Bawang Barat Zaidirina Heri Wardoyo memberikan Maksud dan Tujuan manfaat program ketahanan pangan kandang,kolam,Kebun dan wisata (k3-1w). Zaidirina Heri wardoyo mengatakan bahwa program

|
April 5, 2023