PJ Bupati Tubaba Zaidirina Hadiri Rapat Paripurna DPRD Pembahasan LKPJ Tahun 2022
TUBABA (Lampungcity.co) – Pj Bupati tulang bawang barat Zaidirina Hadiri Rapat Paripurna penyampaian laporan keterangan pertanggung jawaban (LKPJ) Bupati Tahun 2022, bertempat di ruang rapat DPRD Tulang Bawang Barat Senin (27/03/2023) Dalam pembahasan ini Pj Bupati tulang bawang barat Zaidirina, mengucapkan apresiasi yang setinggi-tingginya atas kinerja yang telah dihasilkan oleh DPRD Kabupaten Tulang Bawang Barat. […]
DPRD Tuba Gelar Paripurna Peringati HUT Tuba ke 26 dan HUT Provinsi Lampung ke 59
TULANG BAWANG – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tulang Bawang menggelar rapat Paripurna memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Kabupaten Tulang Bawang ke 26 dan HUT ke 59 Provinsi Lampung. Acara tersebut digelar digedung DPRD setempat. Senin (20/3/2023) Penjabat Bupati Tulang Bawang, Qudrotul Ikhwan, mengatakan, momentum HUT Tulang Bawang ke 26 tahun ini penuh makna […]
Diskoperindag Tubaba Bersama Desainer Nola Marta Adakan Pelatihan Kerajinan Anyaman Tiqew Kombinasi Tapis
TUBABA (Lampungcity.co)- Dinas Koperasi Usaha Kecil dan Menengah Perindustrian dan Perdagangan (Diskoperindag) Kabupaten Tulang Bawang Barat (Tubaba) Lampung, Adakan kegiatan kerajinan anyaman tiqew kombinasi tapis bersama desainer Nola Marta. Disampaikan oleh PLT Kepala Dinas Koperasi Usaha Kecil dan Menengah Perindustrian dan Perdagangan (Diskoperindag) Herliyanti, Melalui Ketua Dekranasda Tubaba Novianti Novriwan Bahwa, Kegiatan pelatihan ini bertujuan […]
Pemkab Tubaba Serahkan LKPD Unaudited Tahun 2022
TUBABA (Lampungcity.co) – Pemerintah Kabupaten Tulangbawang Barat (Tubaba) menyerahkan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) unaudited Tahun 2022 kepada Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi Lampung. Jumat (17/03/2023). LKPD di serahkan oleh setiap kepala daerah sebagai bentuk pertanggungjawaban terhadap pengelola keuangan daerah, hal ini berdasarkan pasal 56 undang-undang nomor 1 Tahun 2004. Pemerintah Daerah (Pemda) wajib […]
Pemkab Tubaba Rayakan HUT Satpol-PP Ke-73 TUBABA – Asisten I Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Tubaba, Bayana memimpin jalannya Upacara Peringatan HUT Ke – 73 Satpol-PP dan Ke – 61 Satlinmas berlangsung di Lapangan Apel Pemkab Setempat, Senin (13/03/2023) Peringatan Hari Ulang Tahun ke-73 Satuan Polisi Pamong Praja dan ke-61 Satuan Pelindungan Masyarakat kali ini […]
TP-PKK Tubaba Gelar Lomba Cipta Menu dan Sarapan Tanpa Nasi
TUBABA – Pemerintah Kabupaten Tulang Bawang Barat (Tubaba) melalui Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK), menggelar lomba Cipta Menu dan Sarapan Tanpa Nasi yang diikuti seluruh TP-PKK tingkat Kecamatan se-Kabupaten Tubaba yang berlangsung di Rumah Dinas Sekda Kabupaten setempat. Kamis (09/03/2023) Kegiatan ini digelar TP-PKK Kabupaten Tubaba sebagai bentuk dukungan terhadap Program Keluarga Nenemo […]
Geger Perampokan di Bank Arta Kedaton Bandar Lampung
BANDAR LAMPUNG – Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Arta Kedaton Makmur Bandarlampung dirampok, Jumat (17/3/2023) pagi. Akibatnya, tiga orang tertembak. Sementara, tersangka perampok tertangkap. Suasana di dalam bank yang berada di Jalan Laksamana Malahayati Nomor 139, Kecamatan Bumi Waras, Bandarlampung itu mencekam. Dalam video yang direkam oleh warga, terlihat seorang pria berkemeja putih dengan celana biru […]
Komisi III DPRD Kadarsyah Reses di Tiyuh Wono Kerto Sekaligus Bahas Jalan Rusak
TUBABA (Lampungcity.co )- Anggota Komisi lll DPRD Kabupaten Tulang Bawang Barat, Lakukan kegiatan Penyerapan Aspirasi Masyarakat (RESES) di Tiyuh Wono Kerto, Kecamatan Tulang Bawang Tengah, Pada Kamis (16/03/2023). Kunjungan Reses yang beralamatkan di Tiyuh Wono Kerto ini dihadiri langsung oleh Anggota Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kadarsyah yang di dampingi secara langsung oleh Kepalo […]
Polda, Kejati, dan PWI Lampung Sepakat Soal Sengketa Pers
BANDAR LAMPUNG – Kepolisian Daerah (Polda) Kejaksaan Tinggi (Kejati) dan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Lampung sepakat perihal penyelesaian sengketa pers di Lampung. Kesepakatan tersebut ditandai dengan penandatanganan Surat Kesepakatan Bersama (SKB) oleh Kapolda Lampung Irjen Pol Akhmad Wiyagus, Kepala Kejati Lampung Nanang Sigit Yulianto, dan Ketua PWI Lampung Wirahadikusumah di Balai Wartawan H. Solfian Akhmad, […]