Diduga Kakam Karya Makmur dan Gedung Rejo Sakti Lepas Tanggung Jawab dalam Pembagian Publikasi

TULANGBAWANG – Diduga kepala Kampung Karya Makmur lepas dari tangung Jawab terkait dengan pembagian publikasi, dan menyerahkan kepada oknum wartawan untuk membagikan, Rabu (20/03/2024) Secara regulasi hal tersebut kurang relevan dan tidak etis serta dapat menyebabkan gesekan antara pekerja kuli tinta yang ada di bumi tulangbawang. Seperti yang telah kita ketahui bahwa PERS adalah Pilar […]

Gusri Kakam Gedung Karya Jitu Salurkan Bantuan Warga Terdampak Angin Puting Beliung

TULANGBAWANG – Kepala Kampung (Kakam) Gedung Karya Jitu Gusri bersama segenap aparatur Kampung pasca terjadinya bencana angin puting beliung pada Sabtu sore (16/3) melakukan  gotong royong bersama TNI POLRI dan Masyarakat setempat memperbaiki rumah warga yang terdampak bencana. Giat diawali penyerahan bantuan. Minggu, (17/3/2024). Gusri menuturkan bahwa Bantuan yang diserahkan berupa asbes dan diserahkan kepada para […]

Pj Bupati Tuba Raih Penghargaan Sebagai The Best Figure Innovative of Indonesia 2024

TULANGBAWANG – Pejabat (Pj) Bupati Tulang Bawang Drs.Qudrotul Ikhwan, MM kembali menerima penghargaan untuk yang ketiga kalinya dari Seven Media Asia di Mercure Convention Center Ancol, Jakarta, Jum’at (8/3/2024) Dalam momentum ini, Seven Media Asia memberikan penghargaan sebagai The Best Figure Innovative of Indonesia 2024, kepada Pj Bupati Qudrotul Ikhwan. Sebelumnya, Pangeran Pemimpin Drs. Qudrotul […]

Sambut HUT ke-27 Pemkab Tuba Adakan Festival Megow Pak Mengusung Tradisi khas Tulang Bawang

TULANGBAWANG – Kabupaten Tulangbawang memasuki tahun ke-27 sejak berdirinya, dan pemerintah daerah (Pemda) setempat merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) dengan semarak, salah satunya melalui Festival Megowpak yang bertajuk “Muli Menghanai Betulung Di Gawei”. Acara yang diikuti oleh berbagai elemen masyarakat, termasuk Organisasi Perangkat Daerah (OPD), guru, anak-anak SD dan SMP, serta anggota Komunitas Seni Budaya […]

Pj Bupati Qudrotul Ikhwan Hadiri Kemeriahan Mulei Mekhanai Kabupaten Tulangbawang tahun 2024

TULANGBAWANG – Seperti yang diketahui, Kabupaten Tulangbawang merupakan salah satu daerah di Provinsi Lampung yang senantiasa berusaha mengembangkan sektor pariwisatanya. Maka dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-27 Kabupaten Tulangbawang sekaligus ajang promosi sektor pariwisata budaya, dilaksanakan rangkaian kegiatan Festival Megou Pak dan Pemilihan Mulei Mekhanai Kabupaten Tulangbawang tahun 2024 yang kembali diselenggarakan di […]

Sambut Ramadhan, Pemkab Tuba Gelar Acara Pengajian dan Doa Bersama

TULANGBAWANG – Pemerintah Daerah Kabupaten Tulang Bawang menggelar Acara Pengajian dan Doa bersama dalam rangka memperingati HUT Kabupaten Tulang Bawang ke-27 tahun 2024 siang tadi, di Masjid Baiturrahman Islamic Center, Menggala. Senin, (04/03/2024) Ucapan Selamat Datang diberikan oleh PJ Bupati Tulang Bawang kepada Tamu Besar KH. Bukhori Muslim atas kedatangannya di Kabupaten Tulang Bawang Sai […]

Tragis! Warga Bujung Tenuk Melarikan diri Ke Sungai Usai di Grebek Polisi

TULANGBAWANG – Kabupaten Tulangbawang dilanda kesedihan dan kekecewaan setelah seorang wiraswasta di Bujung Tenuk, Kelurahan Menggala Selatan, Kabupaten Tulangbawang, tewas tenggelam dalam insiden tragis. Korban bernama (B) menjadi korbannya, dan kini pertanyaan besar muncul terkait sejauh mana tanggung jawab pihak kepolisian dalam kejadian ini. Pada Jumat (01/03/2024), (B) tewas tenggelam ketika mencoba melarikan diri dari […]

Pj Sekdakab Tulang Bawang Meriahkan, Lomba Mancing HUT Ke-27 Tulang Bawang

TULANGBAWANG – Dalam rangka menyambut HUT ke-27 Kabupaten Tulang Bawang pemkab Tulang Bawang melalui Dinas Perikanan mengadakan Lomba Mancing, Rabu (28/02/2024) Agenda Lomba Mancing tersebut, di meriah oleh sejumlah elemen masyarakat sekitar di Kampung Panca Mulia Kecamatan Banjar Baru. Dengan beberapa hadiah menarik yang di sediakan untuk pemenang, Sehingga, antusias masyarakat sekitar turut mendaftarkan diri […]