Pj. Bupati Tubaba Hadiri Survei Akreditasi RSUD Tubaba

Dilaporkan oleh : Lampung city admin

Share on facebook
Share on twitter
Share on whatsapp

| 𝕿𝖊𝖗𝖎𝖒𝖆𝖐𝖆𝖘𝖎𝖍 𝕵𝖆𝖉𝖎 𝕻𝖊𝖒𝖇𝖆𝖈𝖆 𝕾𝖊𝖙𝖎𝖆.

TUBABA – Penjabat (Pj) Bupati Tulangbawang Barat (Tubaba) Drs. M.Firsada, M.Si, Hadiri Kegiatan Survei Akreditasi Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kabupaten Tubaba, berlangsung di Aula Rapat RSUD Tubaba. Senin. (04/12/2023).

Dalam mengawali sambutannya Pj Bupati M. Firsada mengatakan Akreditasi rumah sakit merupakan suatu bentuk pengakuan dan penilaian terhadap kualitas pelayanan kesehatan yang diselenggarakan oleh suatu fasilitas rumah sakit,

Adapun proses akreditasi ini tidak hanya mencakup aspek teknis dan administratif, tetapi juga mencakup aspek pelayanan, keselamatan pasien, sistem manajemen mutu, serta komitmen terhadap peningkatan mutu pelayanan,”jelasnya

Sebagaimana kita ketahui bersama betapa pentingnya peran Rumah Sakit Umum Daerah dalam memberikan pelayanan kesehatan yang bermutu kepada seluruh masyarakat di daerah ini.

Silahkan Baca juga :  Pemkab Mesuji Panen Budidaya Komoditas Singkong

“Rumah Sakit adalah tempat di mana kehidupan dan kesehatan manusia menjadi prioritas utama, dan oleh karena itu, upaya untuk meningkatkan kualitas dan keselamatan pelayanan kesehatan harus menjadi komitmen bersama bagi seluruh pihak yang terlibat,”ucapnya

Lanjut Firsada juga mengatakan Kepada Tim Penilai Akreditasi yang hadir, kami sangat menyambut dengan tangan terbuka dan siap untuk menjalani proses penilaian dengan sungguh-sungguh dan transparan.

“Kami berharap bahwa proses penilaian ini akan menjadi momen evaluasi yang berharga bagi rumah sakit kami, sehingga kami dapat terus melakukan perbaikan dan peningkatan yang berkelanjutan,”

Mari kita jadikan proses ini sebagai momentum untuk bersama-sama melangkah ke arah yang lebih baik, demi kesehatan dan kesejahteraan masyarakat di Kabupaten Tubaba,”tutupnya

Silahkan Baca juga :  Bersihkan Anak Sungai di Villa Gardena 4, Satgas Banjir Dinas PUPR Palembang Turun Tangan

Hadir pada kegiatan tersebut Tim Survei Akreditasi,dr. Yeti Musfiroh, Sp. PK. Ns. I Nyoman Jana, S.Kep., MMkes., ETN., CTN., FISQua.dr. Tiur Herlina, Direktur (dr. Pramono Satrio Wibowo),dan seluruh tamu undangan terkait.  (*)

| Baca Juga

Zaidirina, Warning Bagi Pejabat Eselon III di Tubaba

Zaidirina, Warning Bagi Pejabat Eselon III di Tubaba

TUBABA (lampungcity.co) - Penjabat (Pj) Bupati Tulang Bawang Barat (Tubaba), Zaidirina Heriwardoyo, mengingatkan pejabat Eselon lll setelah dilakukan evaluasi, diharapkan kedepan ada perubahan memiliki tanggung jawab menjalan tugas sebagai abdi negara

|
Mei 9, 2023
Zaidirina Respon Cepat Terkait Pembenahan Jalan di Tiyuh Penumangan

Zaidirina Respon Cepat Terkait Pembenahan Jalan di Tiyuh Penumangan

TUBABA (lampungcity.co) - Menyikapi adanya Pemberitaan terkait ruas jalan Provinsi di Tiyuh/Desa Penumangan Kecamatan Tulangbawang Tengah Kabupaten Tulangbawang Barat yang saat ini ditanami pohon pisang, Penjabat Bupati Tubaba Zaidirina pastikan

|
Mei 8, 2023
Zaidirina PJ Bupati Tubaba Klarifikasi Program K3-1W Disebut Gagal, Apabila Ada Media Massa Yang Tidak Tahu

Zaidirina PJ Bupati Tubaba Klarifikasi Program K3-1W Disebut Gagal, Apabila Ada Media Massa Yang Tidak Tahu

TUBABA (Lampungcity.co)- Pejabat PJ Bupati Kabupaten Tulang Bawang Barat Zaidirina Heri Wardoyo memberikan Maksud dan Tujuan manfaat program ketahanan pangan kandang,kolam,Kebun dan wisata (k3-1w). Zaidirina Heri wardoyo mengatakan bahwa program

|
April 5, 2023