Sekda Tubaba Lepas Kontingen Pramuka Kwarcab Tubaba Menuju Raimuna Daerah

Dilaporkan oleh : Lampung city admin

Share on facebook
Share on twitter
Share on whatsapp

| 𝕿𝖊𝖗𝖎𝖒𝖆𝖐𝖆𝖘𝖎𝖍 𝕵𝖆𝖉𝖎 𝕻𝖊𝖒𝖇𝖆𝖈𝖆 𝕾𝖊𝖙𝖎𝖆.

TULANG BAWANG BARAT – Sekretaris Daerah Kabupaten Tulangbawang Barat (Tubaba) Novriwan Jaya, SP. Melepas Kontingen Kwartir Cabang (Kwarcab) Gerakan Pramuka Kabupaten Tubaba Menuju Raimuna Daerah Lampung VI Tahun 2023.

Kegiatan tersebut dilaksanakan di Lapangan Upacara Pemkab Tubaba, seusai melaksanakan Upacara Peringati Hari Sumpah Pemuda. Senin (30/10/2023).

Sekda Tubaba Novriwan mengatakan Gerakan Pramuka merupakan salah satu wadah pengembangan diri diharapkan mampu menjadi motivasi bagi seluruh generasi muda yang ada di Kabupaten Tubaba,

Atas nama Pemerintah Kabupaten Tulangbawang Barat sekaligus Ketua Mabicab Gerakan Pramuka Kabupaten Tulang Bawang Barat, “Saya mengucapkan terima kasih kepada Pengurus Kwarcab yang telah mempersiapkan dan membekali para peserta Raimuna Daerah Lampung VI  Tahun 2023.,” ucap sekda

Silahkan Baca juga :  Pj Bupati M. Firsada Sosialisasi Peningkatan Sinergitas terhadap Pemanfaatan Data Admiduk

“Saya harapkan agar semua personil kontingen bertindak dan ber-perilaku baik dan menjaga sopan santun,  sesuai prinsip Nenemo Nemen, Neden, Nerimo & SSL Sederhana, Setara, dan Lestari,”tambahnya

Manfaatkan Raimuna Daerah Lampung ini untuk menambah wawasan dan memperluas jaringan persahabatan,

“Tunjukan kemampuan dan keterampilan untuk meraih prestasi serta mampu membawa Kepramukaan Kabupaten Tubaba berkontribusi dalam mewujudkan visi isi Pemkab Tubaba,”Tutupnya (*)

| Baca Juga

Zaidirina, Warning Bagi Pejabat Eselon III di Tubaba

Zaidirina, Warning Bagi Pejabat Eselon III di Tubaba

TUBABA (lampungcity.co) - Penjabat (Pj) Bupati Tulang Bawang Barat (Tubaba), Zaidirina Heriwardoyo, mengingatkan pejabat Eselon lll setelah dilakukan evaluasi, diharapkan kedepan ada perubahan memiliki tanggung jawab menjalan tugas sebagai abdi negara

|
Mei 9, 2023
Zaidirina Respon Cepat Terkait Pembenahan Jalan di Tiyuh Penumangan

Zaidirina Respon Cepat Terkait Pembenahan Jalan di Tiyuh Penumangan

TUBABA (lampungcity.co) - Menyikapi adanya Pemberitaan terkait ruas jalan Provinsi di Tiyuh/Desa Penumangan Kecamatan Tulangbawang Tengah Kabupaten Tulangbawang Barat yang saat ini ditanami pohon pisang, Penjabat Bupati Tubaba Zaidirina pastikan

|
Mei 8, 2023
Zaidirina PJ Bupati Tubaba Klarifikasi Program K3-1W Disebut Gagal, Apabila Ada Media Massa Yang Tidak Tahu

Zaidirina PJ Bupati Tubaba Klarifikasi Program K3-1W Disebut Gagal, Apabila Ada Media Massa Yang Tidak Tahu

TUBABA (Lampungcity.co)- Pejabat PJ Bupati Kabupaten Tulang Bawang Barat Zaidirina Heri Wardoyo memberikan Maksud dan Tujuan manfaat program ketahanan pangan kandang,kolam,Kebun dan wisata (k3-1w). Zaidirina Heri wardoyo mengatakan bahwa program

|
April 5, 2023